Askep Chronic Kidney Disease (CKD)

ASKEP CHRONIC KIDNEY DISEASE(CKD)

A. Pengertian
CKD adalah gangguang fungsi renal yang progresif dan irreversible dimana kemampuan ginjal gagal untuk mempertahankan metabolisme dan keseimbangan cairan dan elektrolit, menyebabkan uremia (retensi urea dan sampah nitrogen lain dalam darah)

B.Etiologi
Hal-hal yang dapat menyebabkan penyakit CKD adalah:
  • Diabetes Mellitus
  • glumeruonefritis akut
  • pielonefritis
  • hipertensi
  • obstruksi traktus urinarius
  • lesi herediter (penyakit ginjal polikistik, gangguan fungsi vaskuler, infeksi, medikasi, agen toksik)

C.Patofisiologi
ada dua pendekatan teoritis yang biasanya diajukan untuk menjelaskan gangguan fungsi ginjal kronik antara lain:
1.sudut pandang tradisional
menjelaskan bahwa semua unit nefron yang telah terserang penyakit namun dalam stadium berbeda dan bagian-bagian spesifik dari nefron yang berkaitan dengan fungsi tertentu dapat benar-benar rusak dan bertambah strukturnya.

Download selengkapnya

0 komentar:

Posting Komentar